top of page

Bermain Gitar Drop D

Drop D adalah salah satu teknik dalam bermain gitar yang biasanya dimainkan dalam lagu-lagu rock, caranya dengan mengendorkan senar 6 (E) agar bernada D atau dikendorkan 2 kolom atau 1 nada.KEUNGGULAN-Lebih mudah ketika menggunakan kunci dasar5. Contoh : F5, G5, A5.-Lebih ramah ditangan. Karena biasanya hanya melibatkan senar nomor 4, 5 dan 6 saja.-Lebih membuat senar dan neck gitar awet. Karena senar dikendorkan, neck gitar pun tidak terlalu tertarik oleh senar dan senar pun awet karena sedikit dikendorkan.KELEMAHAN-Sulit untuk menggunakan kunci kunci dasar biasa selain kunci dasar5. Contoh : F, G, Em.Tapi bagi yang sudah terbiasa sih mungkin mudah saja. CARA MENYETEM DROP D-Stemlah gitar pada tuning standar ( E, A, D, G, B, e )-samakan nada kolom ke7 pada senar 6 dengan senar 5-maka susunan nadanya adalah D, A, D, G, B, e.


Featured Posts
Check back soon
Once posts are published, you’ll see them here.
Recent Posts
Follow Us
No tags yet.
Search By Tags
Archive
  • Facebook Basic Square
  • Twitter Basic Square
  • Google+ Basic Square
bottom of page